" /> ikan pindang palembang Archives - TNeutron
Home > Tag Archives: ikan pindang palembang

Tag Archives: ikan pindang palembang

Pembuatan Ikan Pindang

Dibandingkan dengan pengolahan ikan asin, pemindangan mempunyai beberapa keuntungan, yaitu: 1) Cara pengolahannya sederhana dan tidak memerlukan alat yang mahal. 2) Hasilnya berupa produk matang yang dapat langsung dimakan tanpa perlu dimasak terlebih dahulu. 3) Rasanya cocok dengan selera masyarakat Indonesia pada umumnya, 4) Dapat dimakan dalam jumlah yang relatif banyak, sehingga sumbangan proteinnya cukup besar bagi perbaikan gizi masyarakat. ...

Read More »

Ikan Pindang

Ikan pindang merupakan ikan hasil pengawetan atau yang digemari masyarakat karena produk akhirnya mempunyai rasa yang khas dan tidak terlalu asin. Ikan pindang diolah dengan cara mengkombinasikan dua metode pengawetan, yaitu penggaraman dan perebusan. Pemindangan ikan dilakukan dengan cara merebus ikan dalam larutan garam selama jangka waktu tertentu. Fungsi garam adalah untuk memperbaiki tekstur ikan agar lebih kompak, memperbaiki cita ...

Read More »