" /> Teknologi Bahan Furnitur Archives - Page 8 of 10 - TN Seni
Home > Teknologi Bahan Furnitur (page 8)

Teknologi Bahan Furnitur

Sifat-sifat Umum Kayu

Kayu dari berbagai jenis pohon memiliki sifat yang berbeda-beda. Sifat yang berbeda tersebut menyangkut: sifat anatomi kayu, sifat fisik kayu, sifat mekanik dan sifat-sifat kimia kayu. Dari sekian perbedaan sifat kayu tersebut, ada beberapa sifat umumyang terdapat pada semua jenis kayu. Sifat-sifat umum kayu tersebut adalah:  Semua batang pohon mempunyai pengaturan vertikal dan sifat simetri radial.  Kayu tersusun ...

Read More »

Bahan Pelapis Finir

Bahan pelapis atau finir merupakan lembaran kayu yang tipis dari 0,24 mm sampai 6,00 mm, yang diperoleh dari penyayatan (pengupasan) dolok kayu jenis tertentu. Finir biasanya digunakan untuk melapisi kayukayu masif. Terdapat beberapa jenis finir yang biasa digunakan diantaranya adalah: finir jati, finir putih, finir sungkai dan finir mahoni. Selain jenis finir kayu yang digunakan untuk melapisi permukaan kayu, ada ...

Read More »

Pengertian Kayu Lapis

Kayu lapis merupakan produk komposit yang terbuat dari lembaran-lembaran vinir yang direkatkan bersama dengan susunan bersilangan tegak lurus. Kayu lapis termasuk ke dalam salah satu golongan panel struktural, dimana arah penggunaan kayu lapis ini adalah untuk panel-panel struktural. Kayu Lapis atau biasa disebut plywood (tripleks untuk kayu lapis dengan 3 lapisan, dan multipleks untuk kayu lapis dengan 5 lapisan atau ...

Read More »

Perekatan Kayu Lapis

Untuk merekat finir-finir hingga menjadi plywood dapat digunakan berbagai macam perekat, misalnya : a) Berdasarkan asal bahannya, dibedakan atas: o Perekat nabati, misalnya kedelai, kacang, ketela (tapioka) o Perekat hewani, misalnya kasein (susu), fibrin, protein, tulang Ø Perekat sintesis, misalnya urea formaldehid, fenol formaldehid, melamin, formaldehid, resorcinol formaldehid b) Berdasarkan ketahanannya terhadap air dan pengaruh cuaca luar dibedakan atas : ...

Read More »

Mengenal Kayu di Indonesia

Indonesia merupakan negara dengan keanekaragaman hayati yang tinggi, terutama pada hutan tropika basahnya. Salah satu hasil hutan yang sampai saat ini masih belum tergantikan adalah kayu dari hutan alam dan kebutuhannya semakin meningkat dengan kenaikan jumlah penduduk. Akan tetapi karena kecepatan pemanenan yang tidak seimbang dengan kecepatan pertumbuhan, maka tekanan terhadap hutan alam semakin besar dan ketersediaan kayu-kayu yang berasal ...

Read More »

Pemeriksaan Fisik dan Mekanik Kayu

a) Pemeriksaan kuat lentur kayu Alat dan bahan yang dibutuhkan : o Mesin tekan/tarik dengan perlengkapannya o Dial manometer o Mistar ukur/rol meter o Kayu dengan ukuran 5 x 5 x 76 cm Cara Pemeriksaan o Siapkan alat perlengkapan kuat lentur pada mesin tekan o Letakan kayu pada mesin dengan jarak tumpuan 70 cm. o Berikan beban pada tengah-tengah kayu ...

Read More »